Posted by : Unknown Rabu, 10 Oktober 2018


1. Ondel-ondel

Ondel-ondel adalah 2 tokoh raksasa yangb tingginya 2,5 meter ini dulunya sering menghibur masyarakat betawi di segala kegiatan, mulai dari kenduri hingga acara-acara pemerintahan yang besar. Ondel-onde terbuat dari bambu dan menggenakan baju berwarna cerah, ondel-ondel memiliki 2 jenis wajah yaitu : wajah merah untuk ondel-ondel pria dan putih untuk ondel-ondel wanita.

2. Tari Topeng

 


Pada umumnya dibawakan oleh wanita, tarin topeng khas betawi memiliki perbedaan dengan daerah lainnya. Mulai dari jenis pakaian dengan paduan warnamerah dan hijau yang terang, penghias kepala yang lebar, hingga jenis topeng yangb digunakan.

3. Tajidor
Oekes khas betawi ini ternyata  warisan dari zaman Belanda dan Jepang. Menggunakan peralatan musik ala barat seperti terompet, trombone, hingga drum, pertunjukan ini sangat ditunggu-tunggu dalam acara besar di Betawi.

4. Lenong
Pertunjukan dari betawi ini membawakan cerita-cerita jenaka, dengan bahasa yang memancing gelak tawa para penontonnya. lenong ada 2 jenis, yaitu lenong denes dengan lenong cerita 1.001 malam, dan lenong preman dengan cerita sehari-hari di jakarta, pertunjukan ini bisa berlangsung selama 2 sampai 3 jam.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Kesenian Hits - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -